Tentang Kami,
Wignja
Wignja (PT. Wignja Battra Indonesia) adalah perusahaan yang bergerak dibidang produksi minyak atsiri. Berdiri pada Tahun 2022, kami memiliki komitmen untuk memproduksi essential oil, Tisane, dan Natural Extract, guna berbagai keperluan industri, mulai dari kebutuhan aromatherapy, toiletries, baby care, perfumery, dan geriatricare
Sebagai produsen minyak atsiri, setiap essential oil yang Anda peroleh adalah minyak yang kami kembangkan dari Kearifan Lokal budaya Indonesia. Diambil dari serat-serat kisah yang tertulis dalam naskah lontar kuno, terdapat catatan-catatan kecerdasan leluhur terdahulu, tentang pengobatan menggunakan ekstrak alami yang direbus, atau diolah sedemikian rupa, dan diwariskan hingga kini.
Apa yang membuat
Wignja berbeda ?
Wignja (wignya) sendiri berarti cerdas, pintar, dimana kami mampu memproduksi atau membuat produk utama dan turunan (derivatif dan kustomisasi) dari ekstrak alami untuk berbagai penggunaan, mulai dari Pribadi (Retail), Perfumery, hingga industri berskala besar.
Kami olah dan kembangkan berdasarkan metode yang modern, melalui riset dan pengendalian mutu, untuk menciptakan produk yang memenuhi kebutuhan tersebut, tanpa mengurangi khasiat dan manfaat, serta tetap memenuhi Standar Nasional dan Internasional, yang bisa dibuktikan dengan berbagai sertifikat akreditasi, uji lab kelayakan, dan sertifikat sejenisnya.


Alamat Wignja
Kecamatan Banguntapan, Kabupaten Bantul
Daerah Istimewa Yogyakarta
55198
- sales@wignja.com
- +62 811 2650 025
Download Katalog
Wignja
Sinyo dan Noni ingin mendapatkan katalog produk Wignja secara lengkap? silahkan isi data berikut ini. Selesai mengisi data, Sinyo dan Noni akan diarahkan menuju halaman katalog.